Klaten | Bertempat di salah satu rumah warga Babinsa Desa Kranggan Babinsa Koramil 15 /Polanharjo Kodim 0723/Klaten Serma Saktia Tri Nugroho melaksanakan Komunikasi Sosial/Siliturahmi dengan masyarakat Desa Kranggan Kec. Polanharjo Kab. Klaten, Kamis (7/8/2020)
Kegiatan ini dapat meningkatkan kerjasama dan koordinasi untuk dapat mengatasi setiap permasalahan yang mungkin timbul sehingga bisa ditangani secara tepat dan cepat agar wilayah Kranggan agar selalu Kondusif, “ UJar Serma Saktia
Serma Saktia menambahkan Komunikasi Sosial antara Prajurit TNI AD dengan komponen masyarakat perlu dijaga dan terus ditingkatkan sehingga menumbuhkan kepedulian dan kepekaan terhadap berbagai Aspek Geografi, Demografi dan Kondisi Sosial.
Kegiatan ini merupakan salah satu metode Pembinaan Teritorial yang merupakan wahana untuk mencapai kesepahaman dan kesamaan persepsi tentang pemberdayaan wilayah pertahanan di darat kepada seluruh komponen bangsa termasuk komponen masyarakat..Pendim Klaten
Admin 081357848782 (0)