-->

Prajurit Kostrad Sabet Medali Emas Pada Kejuaraan Ksatria Fight Muathay Se-Indonesia



Empat orang prajurit Kostrad mampu meraih prestasi membanggakan pada kejuaraan Ksatria Fight Muathay dalam rangka kejuaraan professional yang diadakan oleh Muathay professional Indonesia (MPI) Se Indonesia. Keempat personel tersebut mampu mendominasi di kelas berbeda.

Prajurit yang mampu meraih prestasi antara lain Serda Dwi F kelas 64 kg meraih medali emas (menang KO 1 round vs Rezi Adam-Camp RA Muathay Jatim), Prada Rotib kelas 76 kg medali emas (menang KO 1 round vs Robert-Camp Robert Muathay Bandung), Prada Ronal kelas 60 kg Medali Emas (menang point vs Fahrudin-Camp Neo Muathay Kalimantan) dan Pratu Munir (menang KO 1 round vs Dayu Kamaluddin Camp Fit Space Bandung)  - pen-

0 Komentar

Lebih baru Lebih lama