-->

Prosesi Kesetiaan, Prosesi Cium Dhuaja Korem 142 Tatag



MAMUJU -  Bertempat di Makorem 142/Tatag berlangsung penciuman Dhuaja Korem 142/Tatag oleh personil baru yang disaksikan oleh para Perwira Korem 142/Tatag. ( 26/11).

Banyak cara yang dilakukan orang untuk menanamkan rasa cinta dan kesetiaan kepada sebuah institusi, namun apapun yang dilakukan, itu adalah bagian dari sebuah proses agar setiap orang tertanam dalam diri mereka rasa memiliki yang pada akhirnya menumbuhkan kesetiaan.

Sama halnya apa yang dilakukan oleh Prajurit - Prajurit TNI - AD bertempat di Makorem 142/Tatag Jl. Abd Malik Pattana Endeng Mamuju Prov. Sulbar telah dilaksanakan tradisi satuan prosesi kecintaan terhadap satuan berupa penciuman Dhuaja Korem 142/Tatag oleh personil yang baru masuk Korem 142/Tatag.
Menurut Kasi Intelrem 142/Tatag Letkol Kav. Thomas Rudyanto, SH

" Kegiatan seperti ini sering dilakukan kepada setiap personil baru agar tertanam dalam diri mereka kesetiaan kepada Korem 142/Tatag dan senantiasa menjaga nama baik Korem 142/Tatag dimanapun mereka berad

(Penrem 142 Tatag)

0 Komentar

Lebih baru Lebih lama