-->

Semangat Juang Prajurit Dalam Refleksi Reog Rampak Galuh Jati Dari Probolinggo

Salah satu jenis kesenian reog yaitu reog rampak galuh jati. Dalam pertunjukannya, reog ini memainkan lakon yang mengisahkan prajurit Panji Asmara Bangun berangkat menuju hutan untuk melaksanakan bedhag pikat.

Namun di tengah perjalanan para prajurit ini dihadang oleh Wadya Gandharwa yang ingin memakan para prajurit ini. Setelah itu, terjadilah peperangan antara Wadya Gandharwa dengan prajurit. Peperangan sengit ini pun pada akhirnya dimenangkan para prajurit Asmara Bangun Menang.

Kesenian Rampak Galuh Jati ini biasanya dipentaskan pada acara-acara kirab budaya yang diselenggarakan Pemerintah Daerah setempat.

Hingga kini tarian yang menonjolkan semangat juang tokoh prajurit di medan laga ini  mengilhami semangat juang khususnya warga Probolinggo dan sekitar dan warga Jawa Timur dalam mengusir bangsa penjajah dari bumu Indonesia. /original source : Reog Rampak Galuh Jati Probolinggo via http://www.twitter.com
Lebih baru Lebih lama