-->

PEMBANGUNAN MADRASAH MELALUI PROGRAM TMMD KINI DIRASAKAN MASYARAKAT PANDITAN


Pasuruan | TRIBUNUS.CO.ID  - TNI dalam hal ini Satgas TMMD ke 100 tahun 2017 terus berusaha hadir di tengah - tengah masyarakat. Seperti halnya membangun Madrasah Nurul Huda dengan ukuran 6 M X 9 kini manfaatnya hampir dirasakan masyarakat Desa Panditan karena hasil pelaksanaan TMMD sudah mencapai 90 %.

"Tujuan dilaksanakan program TMMD ke 100 adalah meningkatkan pembangunan dan kesejahteraan masyarakat di Pedesaan. Sehingga terjalin senergitas TNI dan Rakyat Kuat." jelas Pasintel Kodim 0819 Kapten Supono di Lokasi TMMD desa Panditan.
Lebih baru Lebih lama